KBM Pasca Liburan Idul Fitri 1445 H Dimulai di Pesantren Imam Syafi’i
Senin, 22 April 2024, Pesantren Imam Syafi’i – Kegiatan KBM (Kegiatan Belajar Mengajar) pasca liburan Idul Fitri 1445 H dimulai dengan semangat yang tinggi. Suasana kebersamaan dan antusiasme terasa saat apel perdana digelar sebagai pembuka kegiatan. Dalam nasehat yang disampaikan oleh Wakil Pimpinan Pesantren Imam Syafi’i, Ustaz Fajri, S.Pd I, para santri diingatkan tentang pentingnya …
KBM Pasca Liburan Idul Fitri 1445 H Dimulai di Pesantren Imam Syafi’i Selengkapnya »