Mahasiswa Aceh di Arab Saudi Sosialisasikan Beasiswa di Pesantren Imam Syafi’i
Pesantren Imam Syafii, 7 Agustus 2023 – Mahasiswa asal Aceh yang tengah menempuh pendidikan di berbagai universitas di Arab Saudi menggelar kegiatan sosialisasi beasiswa dari universitas-universitas di negara tersebut. Acara ini berlangsung di Mesjid Pesantren Imam Syafii mulai pukul 14:00 WIB. Acara tersebut dihadiri oleh santri Pesantren Imam Syafii, juga santri kelas akhir dari pesantren-pesantren …
Mahasiswa Aceh di Arab Saudi Sosialisasikan Beasiswa di Pesantren Imam Syafi’i Selengkapnya »