Outing Class Ke Pepustakaan

Pesantren Imam Syafi’i Gelar Outing Class “Membuka Cakrawala Berpikir dengan Literasi”.

Pesantren Imam Syafi’i telah menyelenggarakan kegiatan outing class yang berlangsung selama tiga hari, mulai dari tanggal 5 hingga 7 Februari 2023. Kegiatan ini diadakan di Perpustakaan Wilayah Aceh dan Museum Tsunami Aceh, dengan tema utama “Membuka Cakrawala Berpikir dengan Literasi”. Outing class kali ini merupakan upaya untuk menggali potensi santri dalam literasi serta membuka wawasan …

Pesantren Imam Syafi’i Gelar Outing Class “Membuka Cakrawala Berpikir dengan Literasi”. Read More »